Selasa, 06 April 2021

IPA : Rantai Makanan

 Tugas Hari Rabu Tanggal 07 April 2020 M.P IPA Materi : Rantai Makanan

Putarlan video di bawah ini 




Tugas : Jawablah pertanyaan di bawah ini!

  1. Apa yang dimaksdu rantai makanan?
  2. Apa yang dimaksud produsen?
  3. Apa yang dimaksud konsumen?
  4. Apa yang dimaksud konsumen tingkat I?
  5. Apa yang dimaksud konsumen tingkat II?
  6. Apa yang dimaksud konsumen tingkat III?
  7. Apa yang dimaksud konsumen tingkat IV?
  8. Apa yang dimaksud dekomposer?
  9. Apa fungsi dekomposer?
  10. Apa yang dimaksud jaring-jaring makanan?
  11. Apa perbedaan antara rantai makanan dan jaring-jaring makanan ?
  12. Apa yang dimaksud piramida makanan?
  13. Buatlah tabel seperti di  bawah ini kemudian isilah titik-titikny dengan nama mahluk hidup






Tidak ada komentar:

Posting Komentar